You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
2.300 Unit Rusun Siap Huni
.
photo doc - Beritajakarta.id

2.300 Unit Rusun Siap Huni

Sebanyak 2.300 unit rumah susun (rusun) di DKI Jakarta sudah siap huni. Unit rusun itu di antaranya terdapat di Rusun Rawa Bebek, Marunda, KS Tubun, Semper dan Rusun Cakung Barat.

Ada kekurangan sekitar 16.700 unit. Kekurangan ini harus diselesaikan tahun depan

Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi DKI Jakarta, Saefullah mengatakan, masih ada 19 ribu Kepala Keluarga (KK) yang membutuhkan hunian di rusun.

"Ada kekurangan sekitar 16.700 unit. Kekurangan ini harus diselesaikan tahun depan," ujar Saefullah, Senin (22/5).

1.600 Unit Rusun Siap Dihuni Tahun Ini

Sementara itu, Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman DKI Jakarta, Arifin menuturkan, pihaknya menargetkan pembangunan 11.105 unit rumah rusun selesai tahun ini.

"Unit rusun itu disiapkan untuk relokasi warga maupun masyarakat berpenghasilan rendah (MBR)," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3683 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1085 personNurito
  3. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye953 personTiyo Surya Sakti
  4. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye931 personFolmer
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye927 personNurito